Sohib muda kita lanjutin tutorial adobe photoshop ya, mudah-mudahan yang kemarin udah bisa. Postingan kali ini kita belajar mengubah ukuran foto. Mau tahu caranya, ikuti langkah berikut ya :
- Buka sebuah foto, caranya lihat postingan terdahulu :
- Untuk mengubah ukuran foto kita pakai image size, lihat gambar :
- Akan tampil jendela image size seperti ini :
- Kita bisa ubah ukuran lebar dan tinggi pada document size. Semakin gedhe ukuran semakin gedhe pula ukuran filenya.
- Hasil pengubahan ukuran akan memperoleh gambar yang lebih gedhe
- Jika kita ingin mengubah ukuran foto yang tidak proporsional, kita hilangkan centang constrain proportion sehingga tanda rantai tidak muncul
yo gampang,sumuhun nyak..
gampang nian